Bela Negara (Negara Kesatuan Republik Indonesia)

Judul : Bela Negara (Negara Kesatuan Republik Indonesia)
Pengarang : Zulmasyhur, Prabawa Eka Soesanta, Zainul Djumadin, Masidin, Kamaruddin Salim, Heru Dian Setiawan, Ahmad Muksin, Deny Hidayatullah, Nicolaus Petrus L.W
Sinopsis : Dunia pendidikan diharapkan sebagai motor penggerak untuk memfasilitasi pembangunan berkarakter, sehingga anggota masyarakat mempunyai kesadaran kehidupan berbangsa dan bernegara yang harmonis dan demokratis dengan tetap memperhatikan sendi-sendi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan norma-norma sosial di masyarakat yang telah menjadi kesepakatan bersama.pembangunan karakter dan pendidikan karakter menjadi suatu keharusan, karena pendidikan tidak hanya menjadikan peserta didik menjadi cerdas, juga mempunyai budi pekerti dan sopan santun, sehingga keberadaannya sebagai anggota masyarakat menjadi bermakna, baik bagi dirinya maupun masyarakat pada umumnya.
harga : Rp. 75.000