Lembaga Penerbitan Universitas Nasional Ikuti Webinar Relawan Jurnal Indonesia
Jakarta, 13 Januari 2025 – Kepala Tata Usaha (TU) Lembaga Penerbitan Universitas Nasional Ines Syamsiah Putri, S.I.Kom, mengikuti kegiatan webinar yang diselenggarakan oleh Relawan Jurnal Indonesia pada Senin, 13 Januari…